RajaKadal Forum
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


RAJAKADAL FORUM - Tempat Berbagi Info, Ilmu dan Diskusi
 
IndeksIndeks  PortalPortal  Latest imagesLatest images  PencarianPencarian  PendaftaranPendaftaran  Login  

Share | 
 

 Cara Backup Website Joomla

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
PengirimMessage
RajaKadal
Admin Jancok
Admin Jancok
RajaKadal

Jumlah posting : 532
Join date : 14.08.10
Age : 39
Lokasi : Depan Si Kokom

Cara Backup Website Joomla Empty
PostSubyek: Cara Backup Website Joomla   Cara Backup Website Joomla EmptyFri 21 Oct - 0:03

Apa yang akan anda lakukan jika website mengalami kerusakan? jawabnya tentu memperbaikinya lagi. Lantas apa yang akan anda lakukan jika sebagian atau bahkan seluruh file rusak / hilang ? Jawabnya tentu membuat dari awal lagi bukan ? bayangkan seberapa banyak waktu terbuang, pikiran yang tercurah dan yang lebih gawat lagi jika website telah terindex maka jika anda memutuskan untuk membuatnya lagi makan tidak heran akan banyak bertebaran 404 page not found dan SEO pun akhirnya terpengaruh.

Agar terhindar dari masalah tersebut anda harus membuat backup website. Guna dari backup ini adalah untuk merestore lembali file website yang telah anda buat pada saat sebelum mengalami kerusakan.

Terdapat bermacam-macam cara membuat backup yang dapat dilakukan diantaranya adalah :

  • Menggunakan fitur backup di cpanel webhosting
  • mendownload file dan database
  • Menggunakan component backup


Cara termudah untuk membackup adalah dengan menggunakan fitur backup yang ada pada cpanel webhosting anda. Berikut cara membackup website joomla dari cpanel webhosting :

Full Backup

Full backup ini adalah membackup seluruh isi cpanel hosting yakni, file, database, email dan semua file termasuk file subdomain, add on domain yang ada didalamnya.

Login ke cpanel : http://www.namadomain.tld/cpanel lalu masukan username dan password baru kemudian klik icon backup. (lihat figure di bawah ini )

Cara Backup Website Joomla Cara%20backup%20website%20joomla

Klik icon Backup

Cara Backup Website Joomla Cara%20backup%20website%20joomla2

Klik tombol Download or generate a full website backup


Cara Backup Website Joomla Cara%20backup%20website%20joomla3

Pilih Home Directory lalu ketikan emai notification lanjutkan dengan klik Generate Backup

Backup dengan cara ini memamg menyita space hard disk web hosting anda karena seluruh file backup disimpan di root ddirectory webhosting. Hasil dari backup ini adalah semua file cpanel termasuk database akan tersimpan di root hosting anda. Agar tidak menyita space harddisk sebaiknya anda download file backup tersebut lalu disimpan ditempat yang aman di PC anda.
Kembali Ke Atas Go down
http://red-creatives.com
RajaKadal
Admin Jancok
Admin Jancok
RajaKadal

Jumlah posting : 532
Join date : 14.08.10
Age : 39
Lokasi : Depan Si Kokom

Cara Backup Website Joomla Empty
PostSubyek: Re: Cara Backup Website Joomla   Cara Backup Website Joomla EmptyFri 21 Oct - 0:06

Local Backup

Local backup adalah hanya mendownload file yang berhubungan denga salah satu domain saja yang ada pada directory public_html.

Setelah login cpanel klik icon file manager lalu klik tombol select all :

Cara Backup Website Joomla Cara%20backup%20website%20joomla4

Klik tombol select all

Cara Backup Website Joomla Cara%20backup%20website%20joomla5

Klik tombol compress dan namai sesuai tanggal atau sesuai dengan keinginan agar mudah diketahui waktu dan tanggal pembuatan backup tersebut. (ingat pilih file .zip pada saat mengkompress file-file tersebut).

Langkah selanjutnya adalah dengan mendownload database yang ada pada phpmyadmin caranya setelah login ke cpanel klik icon phpmyadmin lalu pilih database yang anda gunakan lalu klik export untuk mendownload seluruh isi database tersebut.

Lakukan backup secara berkala terutama ketika anda telah mengupdate isi website agar hasil backup selalu update. :D

sumber : http://joomblaster.com
Kembali Ke Atas Go down
http://red-creatives.com
RajaKadal
Admin Jancok
Admin Jancok
RajaKadal

Jumlah posting : 532
Join date : 14.08.10
Age : 39
Lokasi : Depan Si Kokom

Cara Backup Website Joomla Empty
PostSubyek: Re: Cara Backup Website Joomla   Cara Backup Website Joomla EmptyFri 21 Oct - 0:07

Kembali Ke Atas Go down
http://red-creatives.com
Sponsored content




Cara Backup Website Joomla Empty
PostSubyek: Re: Cara Backup Website Joomla   Cara Backup Website Joomla Empty

Kembali Ke Atas Go down
 

Cara Backup Website Joomla

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
RajaKadal Forum :: Kadal In Web & Design :: Kadal In Your Joomla!-
Navigasi: